Sharp Bersedekah 2025 Usung Tema Masak Bareng #DenganHati, Mengajak Masyarakat Berbagi Kebaikan
Sharp Bersedekah 2025 Usung Tema Masak Bareng #DenganHati, Mengajak Masyarakat Berbagi Kebaikan di Bulan Ramadan-Sharp Indonesia-radarcirebon.com
BACA JUGA:Ngelamar Kerja di Majalengka Bayar Rp3 sampai Rp5 Juta, Jangan Mau, Saran Bupati Melapor ke Sini
Melalui program ini, Sharp Indonesia berharap dapat memperkuat rasa kebersamaan dalam masyarakat dan menjadikan kebaikan sebagai bagian dari perilaku sehari-hari. Ayo, bergabung bersama kami dan jadikan bulan Ramadan ini lebih berarti dengan berbagi kebaikan. "Kebaikan bukan hanya untuk dirasakan, tetapi untuk dibagikan.
Sharp Bersedekah adalah bukti bahwa bersama-sama kita bisa menyebarkan kasih, memberikan harapan, dan menciptakan perubahan yang berarti untuk sesama." Tutup Andry Adi Utomo, National Sales Senior General Manager, PT Sharp Electronics Indonesia.(apr/rls)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: