Rekomendasi 4 Tanaman Obat yang Dapat Menjaga dan Meningkatkan Fungsi Otak

Ilustrasi kesehatan otak.-pexels.com -
RADARCIREBON.COM - Kesehatan otak merupakan salah satu aspek penting yang sering diabaikan di era kehidupan modern saat ini.
Padahal, otak sendiri merupakan pusat kendali tubuh yang berfungsi untuk mengendalikan segala hal mulai dari mengendalikan suasana hati, mengendalikan daya ingat, kemampuan untuk mengambil keputusan.
Ada banyak cara untuk menjaga dan meningkatkan fungsi otak, salah satunya adalah mengkonsumsi tanaman obat yang sudah terbukti secara ilmiah dapat menjaga dan meningkatkan fungsi otak.
Berikut ini adalah 4 rekomendasi tanaman obat yang dapat menjaga dan dapat meningkatkan fungsi otak anda:
BACA JUGA:Aksi Doa untuk Palestina Soroti Rencana Presiden Prabowo Lakukan Relokasi, Ini Catatannya
BACA JUGA:Donasi untuk Palestina dari Cirebon Telah Terkumpul Rp106,3 Juta, Ada Emas hingga Logam Mulia
1. Pegagan
Di negara Indonesia sendiri, daun pegagan dikenal sebagai tanaman herbal yang memiliki manfaat serba guna.
Kandungan triterpenoid yang dimiliki oleh daun pegagan memiliki peranan penting dalam meningkatkan fungsi otak dan meregenerasi sel otak itu sendiri.
Manfaat utama daun pegagan dalam meningkatkan fungsi otak dan meregenerasi sel otak itu sendiri antara lain adalah:
BACA JUGA:Tebar 85 Ribu Benih Ikan, Wakil Walikota Cirebon Ingin Sungai Kalijaga Jadi Wisata Pemancingan
• Menstimulasi pertumbuhan neuron
• Dapat Meningkatkan daya ingat dan kecerdasan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: