4 Rekomendasi Wisata Hidden Gem di Kuningan yang Wajib Kamu Kunjungi!

4 Rekomendasi Wisata Hidden Gem di Kuningan yang Wajib Kamu Kunjungi!-Ist-Radar cirebon
RADARCIREBON.COM - Kuningan adalah sebuah kabupaten di Jawa Barat yang berada di dataran tinggi Pegunungan Ciremai.
Kuningan menyimpan banyak keindahan alam yang tidak banyak diketahui oleh orang-orang. Ternyata selain menawarkan jenis macam kuliner kuningan juga menwarkan keindahan alamnya.
Yok, simak arrtikel ini untuk mengetahui temmpat wisata hidden gem mana aja si yang bisa kamu kunjungi !!
Varvara Hill
Varvara hill adalah salah satu tempat wisata di kabupaten kuningan yang menyimpan keindahan alam nya.
Varvara hill sendiri berupa tempat glamping yang berbahan dasar kayu yang memiliki bentuk seperti sebuah pondok yang nyaman dan hangat.
Varvara hill berlokasian di Jl. Dano, Cisantana, Kec. Cigugur, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat.
Hidden gem yang satu ini berada di ketinggian sekitar 1.200-1.4oo mdpl dari kaki Gunung Ciremai. Tempat wisata ini menyediakan resort indah, alamiiah varvara hill.
Selain menawarkan fasilitas gampingg dan villa vervara hill juga menawarkan kolam renang, outbond,, motorcross anak, mini zoo, petik sayur, caffe dan resto.
BACA JUGA:Legenda Sepakbola Inggris David Beckham Menerima Gelar Sir
LQ Forest
Salah satu tempat wisata yang menawarkan vibes asri namun tetap sejuk cocok buat kamu yang suka ketenangan.
Meskipun bentuknya seperti tempat wisata tetapi ternyata ada villa dan glamping. Selain itu saying ingin bicara di Jl.cigamblang, Cibeureum, Kec, Cilimus.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: