Hujan Turun, Petani Belum Bisa Tanam
Meski sudah memasuki musim hujan petani di wilayah Kecamatan Gegesik, Kabupaten Cirebon masih belum melakukan penanaman. Pasalnya air yang dibutuhkan untuk pengairan sawah masih sangat minim. makmur hamdallah / cirebon
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: