Rozy Zay Hakiki Laporkan Mantan Istrinya, Polda Banten: Kita Tindaklanjuti

Jumat 06-01-2023,21:30 WIB
Reporter : Moh Junaedi
Editor : Moh Junaedi

BACA JUGA:Buntut Pengibaran Bendera Parpol di Masjid At-Taqwa, DPD Partai Ummat Kota Cirebon Angkat Bicara

Kombes Shinto mengungkapkan langkah yang dilakukan merupakan tindakan awal dalam proses penyelidikan.

Dia menerangkan pengaduan Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik memang didahulukan langkah-langkah persuasif dengan melibatkan para pihak. 

"Ada imbauan dari penyidik kepada para pihak agar kooperatif untuk dapat dilakukan langkah persuasif," jelas dia. 

BACA JUGA:Rangkaian Anniversary Metland Hotel, Gelar Aksi Donor Darah

Sebelumnya diberitakan seorang suami di Kota Serang ketahuan berselingkuh dengan mertuanya sendiri.

Peristiwa tidak lazim itu diceritakan langsung oleh sang istri berinisial NR melalui akun pribadinya di TikTok.

NR dengan tegar menceritakan cobaan berat yang menimpa dia dan keluarganya. (jun)

 

Kategori :