BI Akan Hadirkan Uang Digital, Bisa Digunakan untuk Apa?

Kamis 19-01-2023,21:00 WIB
Reporter : Apridista S Ramdhani
Editor : Moh Junaedi

Tentunya jika sudah matang mata uang digital ini akan bisa lebih luas digunakan. 

Sementara itu, kemenkeu RI Ditjen Perbendaharaan Direktorat PKN merilis CBDC sudah memenuhi 3 (tiga) fungsi dasar uang, yaitu sebagai alat penyimpan nilai (store of value), alat pertukaran/pembayaran (medium of exchange) dan alat pengukur nilai barang dan jasa (unit of account).

Saat ini terdapat 9 (sembilan) negara yang telah menerapkan CDBC secara penuh yaitu Nigeria, Bahama dan 7 negara di Kepulauan Karibia.

Adapun di negara-negara seperti Rusia, Amerika Serikat, Singapura dan China yang masih dalam tahap kajian/piloting memiliki tujuan dan model CDBC yang berbeda-beda. (apr)

 

Kategori :