Kampung Unik di Tengah Belantara Hutan Garut, Jawa Barat, Memegang Teguh Mazhab Imam Syafi'i

Rabu 21-06-2023,12:00 WIB
Reporter : Tatang Rusmanta
Editor : Tatang Rusmanta

Luas kawasan kampung dukuh adalah 108 hektar. Sebagian besarnya merupakan hutan lindung yang masih sangat asri dan alami. Jaraknya dari pusat kota Garut sekitar 101 kilometer.

BACA JUGA:Diapit 3 Gunung, Kampung Unik di Jawa Barat yang Satu Ini Warganya Tidak Pernah Makan Nasi

Untuk bisa sampai ke kampung adat ini, pengunjung  bisa menempuh perjalanan melalui jalan raya Pameungpeuk – Cikelet sejauh 7 kilometer.

Kemudian diteruskan dengan menempuh jalan desa sejauh 2 kilometer yang langsung  menuju Kampung Dukuh. 

Nah, untuk pengunjung yang ingin menginap juga sudah tersedia Home Stay yang dikelola oleh masyarakat adat di Kampung Dukuh.

BACA JUGA:Sesepuh Kampung Unik di Jawa Barat Ini Berkelana, Bertemu Pangeran Madrais Cigugur Kuningan, Begini Akhirnya

Kategori :