8. Duel 13 Pemain Timnas
Dua klub yang akan bertemu nanti, merupakan kumpulan dari para pemain Timnas Indonesia senior dan kelompok umur.
Seperti diketahui, di kubu Persib Bandung, sedikitnya 5 pemain yang dimiliki, merupakan pemain dengan label Timnas Indonesia.
Mereka adalah Marc Klok, Rachmat Irianto, Beckham Putra Nugraha, Mohammad Edo Febriansah dan debutan Ryan Kurnia.
BACA JUGA:Inilah Hasil Pembagian Pot Liga Europa UEFA musim 2023-2024
Sedangkan dari klub Ibu Kota, ada nama Rizky Ridho Ramadhani, Muhammad Ferrari, Doni Tri Pamungkas, Muhammad Rayhan Hannan, Ilham Rio Fahmi, Witan Sulaiman, Akbar Arjunsyah, dan Aji Kusuma.
Itulah 8 fakta menarik Persib Bandung jelang menghadapi Persija Jakarta, Sabtu 2 September 2023.*