Disebut di Alquran, Ini 7 Tanaman yang Dianjurkan Dalam Islam, Ditakuti oleh Setan, Bisa Mengusir Sihir

Minggu 15-10-2023,07:15 WIB
Reporter : Yuda Sanjaya
Editor : Yuda Sanjaya

Bahkan, anggur dapat mencegah terjadinya stroke, karena dapat membantu mengurangi gangguan pembuluh darah dan jantung.

4. Pohon Pisang

"Dan pohon pisang yang bersusun-susun(buahnya)." (Surat Al Waqiah ayat 29).

Demikian firman Allah SWT dalam Alquran terkait dengan pohon pisang. Selain itu, buahnya juga memiliki banyak sekali manfaat untuk tubuh.

BACA JUGA:Kolaborasi Jadi Modal Utama Kang Soleh untuk Membangun Ketika Terpilih Menjadi Kuwu Desa Cirebon Girang Talun

Selain melancarkan pencernaan karena mengandung banyak serat, pisang juga dapat menjadi sumber karbohidrat dan vitamin A.

Pisang juga membantu mengalirkan oksigen ke otak, meningkatkan daya tahan tubuh, hingga dapat digunakan dalam program diet.

Sebab, mengonsumsi pisang akan memberikan efek kenyang, sehingga akan sangat membantu menurunkan berat badan.

2

5. Kurma

Buah asal Ara Saudi ini, tentu saja disebut dalam Alquran. Rasanya manis dan memiliki banyak manfaat untuk tubuh.

BACA JUGA:Pindah Tempat, Projo Resmi Deklarasi Prabowo Subianto Capres 2024

Kurma disebutkan dalam beberapat surat di Alquran yakni, Al-An'am ayat 99, Ar-Rad ayat 4, An-Nahl ayat 67, dan Maryam ayat 25.

"Dan dari buah kurma dan anggur, kamu membuat minuman yang memabukkan dan rezeki yang baik. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda (kebesaran Allah) bagi orang yang mengerti," firman Allah dalam surat An-Nahl ayat 67.

Mengonsumsi kurma ternyata dapat memberikan manfaat untuk tubuh khususnya mengatasi masalah konstipasi, dan gangguan pencernaan.

Mengurangi risiko masalah pada jantung, mengatasi anemia, hingga membantu meredakan diare.

BACA JUGA:Teng, Masa Kampanye Pilwu Kabupetan Cirebon Dimulai, Diberi Waktu 3 Hari untuk Sosialisasi

Kategori :