Mengenal Terapi Dry Needling

Sabtu 28-10-2023,17:00 WIB
Reporter : Leni Indarti Hasyim
Editor : Leni Indarti Hasyim

Dry Needling dapat mengatasi nyeri yang bervariasi, namun dapat juga untuk cedera akut atau kronis, sakit kepala, nyeri leher atau punggung, tendinitis, spasme otot, nyeri pinggul atau lutut, otot yang robek (strain), fibromyalgia dan tennis/golfer elbow.

BACA JUGA:Momen Hari Listrik Nasional ke-78, PLN UIP JBT Selesaikan Empat Proyek Sekaligus

Efek samping dari Dry Needling dapat bervariasi, yang sering terjadi adalah nyeri otot ringan atau memar otot. (*)

Oleh: dr Richi Hendrik Wattimena SpKFR

Kategori :