Ketika semua kritik sudah dikatakan, Anda juga dapat memberikan rekomendasi tentang apa yang harus dilakukan oleh orang tersebut.
Anda akan memberikan kritik dengan baik, karena setiap orang memiliki sudut pandang yang berbeda-beda yang artinya setiap kritik dapat dimaknai dengan cara yang berbeda-beda.
Rekomendasi pertama yang Anda berikan itu nantinya akan memberikan orang tersebut gambaran yang jelas tentang apa yang harus dia lakukan saat itu juga, atau nanti.
BACA JUGA:Lantik Tiga Pj Kepala Daerah, Bey Machmudin Ingatkan Komitmen Melayani Masyarakat
BACA JUGA:Dukungan ke Dani Mardani untuk Maju di Pilwalkot Cirebon Mulai Mengalir
Dan rekomendasi, yang kedua yaitu memberi ajakan untuk bertindak.
Anda ingin orang tersebut melakukan tindakan sesuai dengan ajakan anda.
Dengan rekomendasi tersebut, Anda dapat memberikan saran secara spesifik dan dapat menjelaskan secara singkat mengenai alasan di balik rekomendasi tersebut.
3. Mengomentari Hal-hal yang dapat Ditindaklanjuti
Inti dari memberikan kritik adalah untuk membantu orang tersebut berkembang.
Oleh karena itu, fokuslah memberi kritik pada hal-hal yang sedang dilakukan oleh orang tersebut daripada hal-hal yang berada di luar kendalinya.
4. Jangan Berasumsi
BACA JUGA:Better Life Festival, Cara LG Menginspirasi Generasi Muda Tentang Gaya Hidup Berkelanjutan
Tips keempat selanjutnya, memberikan kritik yang membangun adalah dengan tidak membuat asumsi.
Saat memberikan kritik, lakukan sesuai dengan apa yang Anda ketahui sebagai fakta tentang orang dan apa yang sedang dia kerjakan.