BACA JUGA:Inilah Kronologi dan Pemicu Kebakaran Hebat Pabrik Bawang di Kuningan
2. Sumber Protein
Bibimbap juga merupakan sebuah makanan yang mengandung kadar protein tinggi.
Sumber protein yang ada di dalam bibimbap ini terdapat pada bahan-bahan yang digunakan untuk menyajikan seporsi bibimbap.
Seperti daging ayam, sapi, babi, maupun telur.
3. Kaya akan antioksidan
Makanan asal negara Korea yang satu ini yang bahan dasar dan proses pembuatannya menggunakan bahan sayuran sehat.
BACA JUGA:Belum Ada Respon dari Pemkab Kuningan, Sampah dari Luar Desa Cipari Masih Banyak
Makanan khas negara Korea yang satu ini tentu saja mengandung banyak sekali antioksidan.
Tentu saja dengan hal ini membuat bibuimbap menjadi hidangan yang dapat disantap dan dapat melindungi tubuh dari zat beracun ataupun radikal bebas.
4. Bisa Bantu Turunkan Berat Badan
Bibimbap termasuk makanan yang mengadung kadar lemak yang sangat rendah.
Tentunnya bibimbap ini dapat menjadi menu makanan yang sangat menyehatkan bagi anda yang sedang diet. (*)