Manfaat dan Efek Samping dari Mengkonsumsi Jengkol Salah Satunya Dapat Mengakibatkan Sulit Buang Air Kecil

Minggu 27-10-2024,04:46 WIB
Reporter : Rio Aji
Editor : Rio Aji

RADARCIREBON.COM - Manfaat jengkol sebenarnya sangat banyak sekali, untuk kesehatan tubuh. Termasuk untuk mengontrol kadar gula darah, untuk sistem pencernaan, kesehatan tulang, hingga untuk menjaga kesehatan jantung.

Namun, mengkonsumsi jengkol tidak baik jika berlebihan karena bisa menyebabkan keracunan hingga dapat menganggu kesehatan ginjal.

Jengkol, sendiri sebenarnya merupakan sebuah jenis makanan yang terkenal memiliki aroma bau, dan memiliki tekstur yang agak sedikit kenyal.

Meskipun sebagian orang banyak yang tidak menyukai jengkol, karena jengkol memiliki aroma bau yang sangat tidak sedap.

BACA JUGA:Perusahaan Katering Mitra PT Long Rich Indonesia: Kami Sangat Menjaga Kualitas Gizi Makanan

Namun sebenarnya, buah ini memiliki banyak kandungan dan manfaat bagi kesehatan tubuh. 

Berbagai macam kandungan nutrisi dalam jengkol dipercaya mampu menyembuhkan berbagai macam penyakit termasuk penyakit diabetes dan resiko jantung.

Bagi anda para pecinta jengkol, segeralah untuk membatasi mengkonsum jengkol secara berlebihan.

Berikut ini adalah 4 manfaat mengkonsumsi jengkol bagi tubuh beserta efek sampingnya.

BACA JUGA:USS 2024 presented by BRImo: Kolaborasi Fashion dan Lifestyle, Dukungan BRI Dorong Kreativitas Generasi Muda

1. Memelihara kesehatan tulang

Manfaat jengkol, yang pertama bagi tubuh adalah dapat memelihara kesehatan tulang. 

Jengkol termasuk makanan tinggi sumber kalsium dan fosfor, dan tentunnya jenis kandungan ini sangat dibutuhkan untuk menjaga tulang.

Adanya, kandungan tersebut berfungsi untuk menjaga kepadatan tulang dan mencegah penyakit osteoporosis.

BACA JUGA:Mengenal Kupedes, Produk Unggulan BRI untuk Masyarakat Menengah ke Bawah di Pedesaan

Kategori :