Seri PSP Terbaik, Perbedaan Setiap Generasi PlayStation Portable

Minggu 09-03-2025,11:00 WIB
Reporter : Raden Herdi Dwitama
Editor : Leni Indarti Hasyim

PSP 3000 memiliki kapasitas baterai yang lebih besar dibandingkan PSP 2000, sehingga dapat digunakan dengan waktu yang lama.
PSP 3000 sudah dilengkapi dengan fitur WiFi built-in dan dukungan untuk berbagai format audio dan
video.

PSPgo

PSP Go tidak memiliki slot UMD. Namun menggunakan desain slide-screen dengan layar yang bisa
ditarik keluar. Kalian perlu memiliki koneksi internet untuk bermain game.

PSP Go dilengkapi dengan memori internal yang cukup besar yaitu sekitar 16GB untuk menyimpan
beberapa game.

BACA JUGA:Soal Jalan Ciremai Raya, Walikota Cirebon: Sekarang Tambal Dulu, Mei Dibeton

Selain itu kalian juga dapat melakukan penyimpanan dengan menggunakan Memory Stick Micro
(M2).

PSP Go dilengkapi dengan beberapa fitur tambahan seperti Remote Play untuk PlayStation 3, serta
dukungan untuk berbagai format audio dan video.(Iksann Inayaa)

Kategori :