1. Melawan radikal bebas yang dapat merusak sel-sel tubuh.
2. Mengurangi peradangan yang bisa melemahkan sistem imun pada tubuh.
3. Meningkatkan produksi antibodi pada tubuh dan aktivitas sel-sel imun pada tubuh contohnya seperti makrofag.
4. Menghambat pertumbuhan mikroorganisme didalam tubuh penyebab penyakit, contohnya adalah bakteri dan virus.