2 Jenis Penyakit Hati yang Perlu Kamu Waspadai
1. Sirosis
Sirosis merupakan kerusakan pada bagian hati yang permanen, yang ditandai dengan terbentuknya jaringan parut yang mengantikan jaringan hati yang sehat.
2. Hepatitis
Hepatitis merupakan peradangan pada bagian organ hati yang disebabkan oleh infeksi virus, mengkonsumsi alcohol, pengunaan obat-obatan, mengkonsumsi minuman beralkohol secara berlebihan ataupun menderita penyakit autoimun.