6. Mengontrol Tekanan Darah
Selain kalsium dan juga fosfor, kalium yang baik juga terdapat pada jengkol yang mana akan menjaga tenakan darah untuk tetap stabil. Adapun yang berperan penting yakni mineral untuk tetap menjaga kesehatan jantung serta mencegah hipertensi.
7. Bersifat Diuterik Alami
Dengan mengonsumsi jengkol dapat membuang garam berlebih dan melancarkan buang air kecil. Sehingga dapat bermanfaat untuk menjaga kesehatan ginjal.
Diremehkan karena memiliki bau yang tak sedap, ternyata jengkol memiliki kaya manfaat untuk Kesehatan. Baik dalam menjaga tulang, peredaran darah, pencernaan hingga pada kesehatan jantung.
Dengan demikian, perlu diperhatikan dalam menonsusmsi jengkol, jika terlalu banyak dapat menimbulkan ganguan ginjal karena adanya kandungan asam pada jengkol. Setalah tahu bagusnya mengonsumsi jengkol, apakah kamu siap untuk mencobanya?
Artikel ini ditulis Oleh: Nailah Afifah, Mahasiswa Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam, UIN SSC. Mahasiswa yang sedang magang di Radar Cirebon 2025
BACA JUGA:Wow, Harga Jengkol Kalahkan Daging Ayam