Daya Motor

Penataan Situ Bagendit Mulai November

Penataan Situ Bagendit Mulai November

Selain itu, kontraktor juga diharapkan bisa melibatkan pengusaha lokal sebagai penyokong bahan material proyek selama memenuhi kualifikasi.

 

\"Saya harap juga bisa melibatkan pengusaha lokal sebagai supplier, kalau bisa (dari) BUMD atau pengusaha Garut 100 persen. Kecuali setelah ditawarkan di level (supplier) lokal, ternyata tidak ada yang memenuhi syarat,\" kata Kang Emil.

 

Setelah penataan kawasan wisata Situ Bagendit, ia pun berpesan kepada satuan kerja Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Cimanuk-Cisanggarung untuk tetap memperhatikan volume air agar tidak mengering. \"Jadi dari sisi water engineering mohon diperhatikan juga,\" tambah Kang Emil.

 

Kang Emil pun mengusulkan agar objek wisata kebanggaan warga Garut itu bisa dipercantik menjadi wisata bertaraf internasional kepada Presiden RI Joko Widodo tahun lalu. (mid)

 

https://www.youtube.com/watch?v=GWYDNp-DLIc&t=41s

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: