Momen Ridwan Kamil Mengenang Eril di SMAN 3 Bandung: Rindu Itu Berat…
Radarcirebon.com, BANDUNG - Momen saat Gubernur Jawa Baray Ridwan Kamil mengenang putra sulungnya, mendiang Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril.
Ridwan Kamil kembali mengenang Eril ketika berada di SMAN 3 Kota Bandung. Ya, Ridwan Kamil menyempatkan hadir di SMAN 3 Bandung di sela-sela tugasnya sebagai Gubernur Jawa Barat.
Ridwan Kamil hadir di SMAN 3 Kota Bandung dalam acara pelepasan siswa anak perempuannya Camillia Laetitia Azzahra.
Di sekolah itu, Ridwan Kamil sempat memberikan sambutan di depan para siswa. Diketahui, Eril juga merupakan alumni SMAN 3 Kota Bandung.
Baca juga:
Saat memberikan sambutan itu lah Ridwan Kamil mengenang Eril. Dia kemudian menceritakan kenangan ketika Eril masih menempuh pendidikan di sekolah tersebut.
Ketika mengenang Eril, Ridwan Kamil mengatakan bahwa putra sulungnya selalu menggunakan sepeda yang dia belikan untuk pergi ke sekolah.
\"Saya bilang ke Eril, dari Pendopo Alun-alun (rumah dinas Walikota) ke SMAN 3 itu dekat, saya kasih pilihan, ke sekolahnya jalan kaki atau sepeda.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: