Penukaran Tiket Pertandingan Persib vs Persija Imbas Tragedi Kanjuruhan, Begini Kata Manajemen
Tiket gelang penanda Persib Bandung. Foto: -Nur Fidhiah Shabrina-JPNN.com
"Dari PSSI, kemudian PT LIB, kemudian juga dari panitia, dan dari Mabes Polri; sehingga diatensi untuk ditunda pertandingannya," kata Ibrahim usai apel pasukan pengamanan di Stadion GBLA, Jawa Barat, Minggu 10 Oktober 2022.
Dia mengatakan pihaknya beserta seluruh personel yang melakukan pengamanan berbelasungkawa atas peristiwa yang merenggut nyawa ratusan suporter di Malang, Jawa Timur
"Di mana pada prinsipnya kami sudah siap pengamanan. Kami sekarang berada di GBLA untuk persiapkan pengaman Persib-Persija," katanya.
Imbas Tragedi 'Berdarah' Kanjuruhan Sangat Pelik
BACA JUGA:Sweeping Geng Motor di Kabupaten Cirebon, Ada yang Ketahuan Bawa Kratom Sampai Obat Terlarang
Hingga kini tragedi berdarah Kanuruhan menelan 130 korban jiwa. Insiden tersebut bermula setelah peluit panjang dibunyikan wasit.
Terlihat banyak suporter tuan rumah atau Aremania merangsek masuk ke lapangan karena tidak puas dengan kekalahan tim mereka 3-2 dari rival Jawa Timur, Persebaya Surabaya.
Artikel ini telah diterbitkan Disway.id dengan judul: Nasib Penukaran Tiket Laga Persib vs Persija Usai Laga Ditunda, Imbas Tragedi Kanjuruhan Memilukan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: