8 Tingkatan Surga Serta Kenikmatan di Dalamnya Berdasar Alquran, Muslim Perlu Tahu
Tingkatan surga berdasarkan penjelasan Alquran. Foto:-Pixabay-
8. Surga Khuldi
Surga Khuldi adalah salah satu nama-nama surga yang disebutkan dalam Alquran.
Surga Khuldi sendiri adalah balasan untuk orang-orang yang bertakwa.
Surga tersebut pun disebutkan dalam Al-Furqan Ayat 15 yang berbunyi:
“Katakanlah (Muhammad), ‘Apakah (azab) seperti itu yang baik, atau surga yang kekal yang dijanjikan kepada orang-orang yang bertakwa sebagai balasan, dan tempat kembali bagi mereka?’”
Demikianlah nama-nama surga sesuai tingkatannya yang telah disebutkan di dalam Alquran, serta fasilitas kenikmatan dan kriteria calon penghuninya.
Semoga bermanfaat untuk motivasi meningkatkan iman, ibadah dan taqwa pada Allah Subhanahuwata’ala. Aamiin
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: