Jelang Giling Tebu, PG Sindanglaut dan Petani Bagi Santunan ke Anak Yatim Piatu

Jelang Giling Tebu, PG Sindanglaut dan Petani Bagi Santunan ke Anak Yatim Piatu

Ratusan anak yatim dan piatu di sekitar wilayah Kecamatan Lemahabang dan sekitarnya mendapatkan santunan jelang selamatan giling tebu di PG Sindanglaut Cirebon, Jumat 12 Mei 2023.-Mohamad Junaedi-RADARCIREBON.COM

BACA JUGA:Ada-Ada Saja, Merek Mobil Jadi Nama Anak

Sebagai petani, dia berharap hasil panen tebu tahun ini bisa mendatangkan keuntungan lebih buat petani, apalagi mulai tahun ini PG Sindanglaut sudah mulai bisa giling tebu lagi.

"Mudah-mudahan hasilnya sesuai yang kita harapkan," harapnya.

BACA JUGA:SLTA Se-Kabupaten Cirebon Ikuti Bintal dan Disiplin, Dandim 0620 Beri Wejangan

Dia juga berharap tahun depan bisa kembali melaksanakan selamatan giling tebu dan bisa memberikan yang lebih bermanfaat bagi masyarakat di sekitar PG Sindanglaut dan seluruh stakeholder di industri gula pada umumnya. 

Dalam kegiatan santunan tersebut, hadir juga GM PG Sindanglaut, Ketua DPD APTRI Jawa Barat dan jajaran pengurus, DPC APTRI PG Sindanglaut, DPC APTRI PG Karangsuwung dan petani lainnya. (jun)

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reportase