PG Sindanglaut Aktif Kembali, Angker Hilang, Horor Melayang, Cuan pun Datang
Pintu Masuk ke PG Sindanglaut yang kembali beroperasi menyambut panen tebu warga Kabupaten Cirebon.-Dok-Radar Cirebon
BACA JUGA:PERJALANAN PG Sindanglaut Cirebon yang Didirikan Tahun 1898, Buka, Tutup, Buka Lagi
Seperti arwah para pegawai yang mengalami kecelakaan mengenaskan di pabrik tersebut, hingga makhluk astral dan jin lainnya dengan berbagai bentuk dan ukuran.
Hal itulah menurut tiga konten kreator horor tersebut, membuat PG ini sangat angker. Bisa membuat bulu kudu merinding bila menyaksikan penerawangan para konten kreator itu.
Namun, dengan diaktifkannya kembali PG Sindanglaut apakah masih tetap horor? Jawabannya bisa bermacam-macam. Tergantung keyakinan dari masing-masing orang.
Yang pasti, apapun terawangan para konten kreator horor tersebut, aktifnya kembali PG Sindanglaut, justru akan menambah semangat petani untuk menanam tebu. Para petani pun menatap cuan banyak, jika hasil panen mereka melimpah.
BACA JUGA:BERANGKAT SEKARANG, Berikut Ini Rekomendasi Paket Lengkap Wisata DH Garden Kuningan
Yang penting: Pabrik aktif, angker hilang, horor melayang dan cuan pun datang. Semoga! *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: