Menebak-Nebak Genre Film Vina: Sebelum 7 Hari, Horor?

Menebak-Nebak Genre Film Vina: Sebelum 7 Hari, Horor?

Kisah nyata Vina korban geng motor di Cirebon akan diproduksi Dee Company. Diprediksi film tersebut bakal saingi film KKN di Desa Penari.-@DeeCompanyID-Twitter

BACA JUGA:Anggota DPR RI Usul Tilang ETLE Terkoneksi ke Rekening Pengendara

Namun, sebagian warganet lainnya, memprediksi film garapan Dee Company tersebut berjenis thriller.

Lalu apa bedanya genre horor dan thriller?

Genre Horor

Saat ini, genre film horor begitu digemari oleh semua kalangan umur. Bahkan, pihak Production House (PH) sering memproduksi film jenis ini.

BACA JUGA:Pertamina Pastikan Penggantian Harta Benda Terdampak Insiden Plumpang Terus Berjalan

Pada dasarnya genre film horror merupakan jenis film yang selalu menyangkut pautkan pada sebuah sosok antagonis yang menakutkan.

Cerita film bergenre ini pun kebanyakan memang melibatkan hantu yang membuat penonton ketakutan dan terkaget-kaget. 

Genre Thriller 

Genre film ini memang masih memiliki benang merah dengan film horror, namun tak semua film bergenre thriller maka akan bernuansa menakutkan. 

BACA JUGA:Perhatian untuk Seluruh SKPD, Ini Instruksi Bupati Terkait Penanganan Stunting

Film jenis ini lebih memfokuskan kepada ketegangan para penonton, sehingga saat menikmati film tersebut, penonton tak akan hanya berdiam diri saja. 

Andrenalin bakal dibuat deg-degan sepanjang film, sampai mungkin membuat penonton bingung dengan ending dari film tersebut. 

Jika dilihat dari akun resmi Dee Company. Jenis film yang telah berhasil digarapnya, mayoritas bergenre horor.

Seperti film Makmum Khanzab, Mumun dan terbaru yang baru selesai penggarapannya Siksa Neraka.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: