Alasan Sopir Elf Cirebon – Kadipaten – Bandung Pilih Lewat Jalur Biasa Ketimbang Tol Cisumdawu, Oh Ternyata…

Alasan Sopir Elf Cirebon – Kadipaten – Bandung Pilih Lewat Jalur Biasa Ketimbang Tol Cisumdawu, Oh Ternyata…

Sopir elf Cirebon - Kadipaten - Bandung lebih pilih lewat jalur lama daripada ke Tol Cisumdawu.-Khoirul Anwarudin-radarcirebon.com

BACA JUGA:Momen Dahlan Iskan Kembali ke Al Zaytun, Diajak Lihat Bunker dan Bangunan yang Disebut Sinagog, Ternyata...

Tetapi, untuk angkutan tidak dalam trayek seperti travel memang menggunakan Tol Cisumdawu. Tetapi, ke depan dirinya berharap akses tol ini bisa dimanfaatkan.

“Pergerakan angkutan umum dalam trayek maupun tidak dalam trayek mudah-mudahan bisa memanfaatkan akses ini. Sehingga mempercepat mobilitas,” tuturnya.

Untuk saat ini, kata Imam, Terminal Harjamukti melayani beberapa bus ke Bandung seperti, Bhinneka, Sahabat dan ada juga yang sampai ke Sukabumi.

Dirinya pun berharap, keberadaan akses tol dan Bandara Kertajati bisa membantu meningkatkan traffic di Terminal Harjamukti.

BACA JUGA:Bukan Kaleng-kaleng, Sega Jamblang Dibungkus Daun Jati Ternyata Banyak Manfaatnya, Penyakit Kronis Bisa Ambyar

“Kita berharap dengan adanya tol dan Bandara Kertajati, dapat meningkatkan traffic di Terminal Harjamukti,” tuturnya.

Seperti diketahui, keberadan akses Tol Cisumdawu telah membuat banyak perusahaan travel tidak dalam trayek membuka perjalanan Cirebon – Majalengka – Bandung.

Perusahaan travel tidak dalam trayek tersebut, semula menggunakan Tol Cipali – Tol Cipularang. Namun kini sudah berpindah ke Tol Cisumdawu.

Sebab, dari jarak tempuh dan waktu tempuh menjadi lebih singkat. Berbeda dengan jalur lama. Karenanya, diharapkan keberadaan tol ini juga dapat meningkatkan gairah usaha sektor transportasi.

BACA JUGA:Tol Cisumdawu Sudah Buka, Tapi Kenapa Penerbangan Bandara Kertajati Baru Dibuka Oktober, Oh Ternyata

Termasuk untuk angkutan bus yang dahulu merajai Jalan Raya Cirebon – Bandung, sebelum marak angkutan travel tidak dalam trayek.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: