Salju Turun di Tembagapura Papua, Inilah Penjelasan BMKG

Salju Turun di Tembagapura Papua, Inilah Penjelasan BMKG

Pegawai PT Freeport mengabadikan hujan salju di Grasberg. -Ist/tangkapan layar-radarcirebon.com

BACA JUGA:Majalengka Dulu Disebut Kota Pensiun, Sekarang Berubah Total, Bakal Jadi Metropolitan

Sementara Tembagapura merupakan wilayah yang cukup tinggi, kata dia, kurang lebih 2500 MDPL sehingga suhu udara di wilayah tersebut cukup dingin karena semakin tinggi suatu tempat, suhu udara juga akan semakin turun, begitu pula dengan tekanan atmosfernya.

"Karena itulah mengapa di wilayah Tembagapura terbentuk salju dan jugahujan es," jelasnya. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reportase