5 Wisata Alam di Desa Kaduela Kuningan, Bukan Hanya Telaga Biru Cicerem

5 Wisata Alam di Desa Kaduela Kuningan, Bukan Hanya Telaga Biru Cicerem

Wisata alam di Desa Kaduela, Kecamatan Pasawahan, Kabupaten Kuningan.-IG Ririe_Fairus/Ist-radarcirebon.com

KUNINGAN, RADARCIREBON.COM – Berikut adalah daftar 5 objek wisata akan di Desa Kaduela, Kecamatan Pasawahan, Kabupaten KUNINGAN, Jawa Barat.

Desa Kaduela berjarak kurang lebih 40 menit dari Kota Cirebon dengan perjalanan via Jalan Raya Sumber – Dukupuntang.

Wilayah desa ini, sudah berada di kaki Gunung Ciremai yang merupakan gunung tertinggi di Provinsi Jawa Barat.

Oleh karena itu, tidak heran kalau desa yang terkenal dengan Telaga Biru Cicerem ini, memiliki banyak destinasi lainnya.

BACA JUGA:Keistimewaan Pohon Tarra, Pemakaman Bagi Bayi Kambira Tana Toraja, Rahim Kedua Bagi yang Percaya

Nah, untuk yang mau berwisata di Desa Kaduela Kuningan, simak daftar rekomendasi tempat yang bisa dikunjungi berikut ini: 

1. Telaga Biru Cicerem

Nama Telaga Biru Cicerem, untuk saat ini, lebih dikenal dari pada Side Land. Kedua objek wisata ini berada di desa yang sama dan sama-sama dikelola oleh BUMDes Arya Kamuning Desa Kaduela.

Telaga Biru Cicerem terkenal dengan spot slefie-nya yang instagramable dan sangat ikonik. Anda yang belum ke sana mungkin pernah melihat fotonya di media sosial.

Ada ayunan terikat di batang pohon beringin raksasa berusia ratusan tahun. Di bawahnya kolam ikan. Dari anak-anak, remaja hingga perempuan dewasa, keranjingan berfoto di sport yang satu ini.

BACA JUGA:Fakta Unik Suku Toraja, Ritual Passiliran Pemakaman Bayi di Pohon Besar, Bikin Bulu Kuduk Merinding

Karena berada di desa yang sama, jarak Side Land ke Telaga Biru Cicerem sangat dekat. Sekitar 700 meter dan bisa ditempuh dalam waktu 3 menit menggunakan mobil.

2. Hutan Pinus Cipaniis

Dari Kaduela kita beranjak ke arah Selatan. Ada Hutan Pinus Cipaniis yang terletak di perbayasan antara Desa Paniis dan Desa Singkup Kecamatan Pasawahan Kabupaten Kuningan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: