Mendarat di Bandara Kertajati, Ini 3 Tujuan Favorit Turis Malaysia di Bandung, Oh Ternyata Doyan Cuanki

Mendarat di Bandara Kertajati, Ini 3 Tujuan Favorit Turis Malaysia di Bandung, Oh Ternyata Doyan Cuanki

Pengelola Bandara Kertajati, PT AP2 menggratiskan biaya parkir pesawat.-Baehaqi-radarcirebon.com

Hanya sedikit tempat yang iklimnya sejuk di sana. Maka Bandung pun menjadi salah satu tujuan orang Malaysia.

Itulah setidaknya tiga hal yang selalu dikunjungi oleh wisatawan asal Malaysia. Memang dibandingkan dengan wisata alam dan kuliner, berbelanja menjadi yang paling digemari.

Alasannya memang klasik. Selain harganya yang bagus, harga pakaian di Bandung sangat miring.

BACA JUGA:Turis Malaysia Berdatangan lewat Bandara Kertajati, Jangan Cuma Bandung, Kota Cirebon Juga Ingin Dimampirin

Karena itu, dibanding kota lain di Indonesia, Bandung akan tetap menjadi pilihan pertama dan utama wisatawan Malaysia.

Nah, tentu ini potensi peluang bagi kota-kota lain, termasuk Cirebon dan Majalengka. Asal bisa seperti Bandung.

Setidaknya bisa menyediakan wisata belanja yang lebih bagus dan murah. Karena soal wisata alam dan kuliner, Wilayah 3 Cirebon, tidak kalah dengan Bandung dan sekitarnya. 

Nah, itulah 3 destinasi favorit turis Malaysia di Kota Bandung, yang biasa dikunjungi usai mendarat di Bandara Kertajati.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: