Riwayat Pendidikan Mahfud MD, dari Pesantren ke UGM

Riwayat Pendidikan Mahfud MD, dari Pesantren ke UGM

Ganjar Pranowo bersama Mahfud MD (kanan), pasangan Capres dan Cawapres Pemilu 2024. Foto:-PDI Perjuangan -Twitter

Dari PHIN, Mahfud muda kemudian melanjutkan pendidikan di Universitas Islam Indonesia atau UII. Dalam waktu yang sama dia juga masuk ke Universitas Gadjah Mada alias UGM.

Mahfud kualiah di dua universitas sekaligus. Di UII masuk Fakultas Hukum Jurusan Hukum Tata Negara. Di UGM masuk Fakultas Sastra dan Budaya Jurusan Sastra Arab.

Sambil kuliah, dia juga aktif menulis. Tulisannya kerap diterbitkan di sejumlah surat kabar. Salah satunya surat kabar Kedaulatan Rakyat.

Dari surat kabar yang menerbitkan tulisannya, Mahfud MD menerima honorarium. Uang Honorarium itu lah yang digunakan untuk menyambung hidup di Jogjakarta.

Maklum, Mahfud bukan berasal dari keluarga kaya. Terlebih lagi ayahnya sudah pensiun ketika Mahfud kuliah di Jogja.

BACA JUGA:Partai Gelora Tebar Spanduk Gibran Pemimpin Muda Indonesia

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Kebakaran di Garasi Bus Sahabat, 4 Unit yang Terbakar

Sebagai mahasiswa yang cerdas, Mahfud juga tergerak untuk berburu beasiswa. 

Tercatat, Mahfud pernah mendapatkan beasiswa Rektor UII, beasiswa Yayasan Dharma Siswa Madura, dan beasiswa Yayasan Supersemar.

Adapun, Riwayat Pendidikan Mahfud MD secara rinci dapat kamu lihat dalam adaftar berikut ini seperti dilansir dari www.mkri.id:

1. Madrasah Ibtida'iyah di Pondok Pesantren al Mardhiyyah, Waru, Pamekasan, Madura

2. SD Negeri Waru Pamekasan, Madura

3. Pendidikan Guru Agama Negeri (PGAN), SLTP 4 Tahun, Pamekasan Madura

4. Pendidikan Hakim Islam Negeri (PHIN), SLTA 3 Tahun, Yogyakarta

5. S1 Fakultas Hukum, Jurusan Hukum Tata Negara, Universitas Islam Indonesia (UII), Yogyakarta

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: