Mengenal 8 Jenis Durian di Sinapeul, Sentra Durian Dekat dari Cirebon yang Wajib Dicoba

Mengenal 8 Jenis Durian di Sinapeul, Sentra Durian Dekat dari Cirebon yang Wajib Dicoba

Penjual Durian Sinapeul di Desa Ujungberung, Kecamatan Sindangwangi, Kabupaten Majalengka. Foto:-Pai Supardi-Radarmajalengka.com

Durian matahari juga jenis durian lokal yang berhasil dikembangkan para petani di Sinapeul Kabupaten Majalengka.

Disebut durian Matahari sebab memiliki bentuk duri yang cenderung tebal dan besar.

Durian matahari juga memiliki daging buah yang tebal dan manis. Ternyata, durian jenis ini adalah hasil perkawinan silang antara durian lokal dengan durian Perwira.

3. Durian Tokong

Durian hasil kawing silang di Sinapeul ada lagi. Yaitu durian Tokong. Yang satu ini bukan asli dari Sinapeul. Berasal dari daerah lain tapi sukses dikembangkan petani setempat.

Durian Tokong ini varietas dari daerah lain yang dikawinkan dengan durian Sinapeul. Kemudian menghasilkan jenis durian baru yang mirip dengan durian Montong.

Antara lain memiliki ciri-ciri pohon yang pendek, berbuah lebat dan cita rasa yang khas.

4. Durian Kuning Mas

Durian Kuning Mas sendiri merupakan varian asli dari durian Sinapeul atau durian Perwira, mengingat durian Perwira sendiri memiliki 4 jenis tanaman yang dibedakan berdasarkan jenis buahnya.

Yang pertama adalah Durian Sinapeul jenis Kuningmas, disebut Kuningmas karena warna buah duriannya tampak lebih kuning seperti emas.

Namun demikian jika dilihat dari kondisi cangkang dan pohonya sama.

4. Durian Susu

Durian yang satu ini masih merupakan varian atau jenis durian Perwira atau Durian Sinapeul, dinamakan durian susu, karena dagingnya berwarna putih mirip susu, dengan cita rasa yang khas.

Namun dagingnya sedikit lembek jika dibandingkan dengan durian perwira Kuningmas, atau Mentega.

5. Durian Mentega

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: