7 Jenis Kayu Bertuah dari Indonesia, Nomor 5 Bagus untuk Perdagangan, Nomor 6 Sangat Mahal
Galih asem, salah satu jenis kayu bertuah dari Indonesia. Foto: -Lazada-
7 Jenis Kayu Bertuah dari Indonesia, Nomor 5 Bagus untuk Perdagangan, Nomor Sangat Mahal
RADARCIREBON.COM - Kayu bertuah dari Indonesia adalah jenis kayu yang dinilai memiliki pancaran energi yang dimanfaatkan oleh pengguna atau pemiliknya.
Kayu bertuah ini dinilai sebagai benda yang bisa mendatangkan manfaat. Antara lain manfaat secara kebatinan, spiritualitas atau gaib.
Seperti diketahui, kebudayaan Nusantara menjadi ladang yang subur bagi berbagai kepercayaan terkait hal mistis dan spiritual.
Sejumlah kelompok masyarakat meyakini terdapat benda-benda tertentu meski tergolong benda mati namun dinilai memiliki pancaran energi yang positif.
BACA JUGA:PSGJ Cirebon Kalahkan Persipo 3-1, Berikut Jadwal Lengkap Liga 3 Seri 1
BACA JUGA:Jalur Rel Tertimbun Tanah Longsor, Penumpang Stasiun Kejaksan Cirebon Dialihkan
Pancaran energi ini diyakini bisa memberikan pengaruh positif pada pemilik atau penggunanya.
Benda yang dimaksud termasuk di dalamnya adalah segala jenis batu akik atau batu permata. Selain itu ada juga berbagai jenis katu bertuah di Indonesia.
Kayu bertuah ini oleh sebagian orang kerap digunakan sebagai bahan pembuatan benda-benda pusaka.
Ada banyak jenis kayu di Indonesia yang dinilai memiiki tuah. Namun demikian, Radarcirebon.com kali ini hanya akan membahas 7 kayu bertuah dari Indonesia yang cukup populer.
BACA JUGA:Indonesia Menjadi Negara Pertama di Kawasan Asia Tenggara yang Memproduksi Chery OMODA E5
Nah, untuk mengetahui lebih lanjut, simak daftarnya di bawah ini:
1. Kayu Nagasari
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: