Gibran Salah Sebut Asam Folat Jadi Asam Sulfat untuk Ibu Hamil, Mahfud MD Dapat Tepuk Tangan

Gibran Salah Sebut Asam Folat Jadi Asam Sulfat untuk Ibu Hamil, Mahfud MD Dapat Tepuk Tangan

Mahfud MD dan Muhaimin Iskandar dalam satu pesawat menuju Jogjakarta, baru-baru ini. Foto:-@mohmahfudmd-Twitter

Saat Gibran Salah Sebut Asam Sulfat Bagus untuk Ibu Hamil, Mahfud MD Justru Dapat Tepuk Tangan Gara-gara Asam Folat

RADARCIREBON.COM - Asam sulfat dan asam folat dua senyawa yang sedang populer akhir-akhir ini.

Itu setelah Cawapres nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka salah sebut mengenai zat yang sangat bermanfaat untuk ibu hamil.

Insiden salah bicara terkait dengan asam sulfat dan ibu hamil dari Gibran ini ternyata bukan hanya sekali.

Setidaknya sudah dua kali Gibran salah sebut asam folat jadi asam sulfat. Ketika menyebut unsur yang dibutuhkan ibu hamil, Giran justru menyebut asam sulfat bukan asam folat.

BACA JUGA:Pilih Nomor 29 di Persib, Begini Alasan Kiper Nomor 1 Timnas Filipina Kevin Ray Mendoza

BACA JUGA:Bagus untuk Darah dan Otak, Berikut Ini 6 Khasiat Daun Pegagan untuk Kesehatan

Padahal, asam sulfat merupakan sat yang berbahaya untuk dikonsumsi karena bersifat korosif.

Untuk diketahui, asam sulfat merupakan sejenis cairan berbahaya yang mudah terbakar. Biasanya digunakan untuk bahan pembuatan aki.

Asam folat juga digunakan sebagai bahan pembuatan pupuk, pulp, dan kertas. Cairan ini biasanya digunakan dalam industri kimia.

Adapun asam folat merupakan zat yang dibutuhkan tubuh. Oleh karena itu sangat dibutuhkan untuk ibu hamil untuk mencegah stunting.

BACA JUGA:Penganiayaan Santri, Kuasa Hukum Husnul Khotimah Minta Penangguhan Penahanan Para Tersangka

Asam folat satu jenis vitamin B kompleks yang dibutuhkan dan merupakan asupan penting untuk bayi dan janin selain zat besi, kalsium, dan mineral.

Belakangan, anak presiden Joko Widodo ini meminta maaf. Dia menyadari kesalahan dan meminta untuk dikoreksi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: