Cara Cepat untuk Menghilangkan Komedo Hitam di Hidung

Cara Cepat untuk Menghilangkan Komedo Hitam di Hidung

Cara Cepat untuk Menghilangkan Komedo Hitam di Hidung-Foto : id.pinterest.com-radarcirebon.com

Lakukan eksfoliasi sebanyak 1 hingga 2 kali dalam seminggu.

4. Menggunakan Strip Pori

BACA JUGA:Timnas Indonesia Unggul 2 Gol Tanpa Balas di Babak Pertama

Pore strip atau strip pori-pori ini merupakan perekat yang dapat merobek sel-sel kulit mati dan kotoran pada pori-pori di wajah. 

Namun, perlu anda ketahui bahwa produk pore strip ini memiliki zat reaktiv yang sangat agresif bagi kulit.

Selain itu, zat yang ada di pore strip ini lebih efektif digunakan untuk mengangkat komedo yang baru muncul di wajah anda.

Apabila komedo kamu sudah lama dan menghitam, ada baiknya jangan menggunakan strip pori ini.

5. Mengoleskan Jeruk Nipis

Mengoleskan jeruk nipis ke area hidung juga dapat menjadi pilihan bagi anda untuk menghilangkan komedo hitam di hidung anda. 

Cara ini biasanya dilakukan dengan mengoleskan cairan yang ada di jeruk nipis ke hidung.

Setelah itu diamkan sejenak dan lanjutkan dengan membersihkannya.

BACA JUGA:Tok! Esya Karnia Puspawati Pimpin KPU Kabupaten Cirebon 2024-2029

Selain itu cairan yang ada didalam jeruk nipis ini mampu menghilangkan kadar minyak yang berlebih pada bagian wajah anda. 

Namun, apabila tipe kulit kamu adalah tipe kulit sensitif, ada baiknya sebelum kamu menggunakan jeruk nipis sebagai media perawatan wajah anda, ada baiknya jika anda menanyakannya terlebih dahulu kepada dokter terlebih dahulu sebelum melakukan cara ini.

6. Cuci muka setelah berolahraga

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: