5 Tips Belanja di Marketplace Agar Aman dan Nyaman

5 Tips Belanja di Marketplace Agar Aman dan Nyaman

Tips Belanja di Marketplace-Foto : id.pinterest.com-radarcirebon.com

RADARCIREBON.COM - Belanja di marketplace adalah salah satu bukti perkembangan dunia digital yang meningkat dengan pesat.

Mudahnya belanja di marketplace melahirkan kejahatan baru seperti penipuan karena pembeli tidak bisa melihat secara fisik barang yang akan dibeli. 

Hal ini sebenarnya dapat dicegah jika konsumen dapat lebih berhati-hati saat membeli barang di marketplace.

BACA JUGA:Sanjungan Pemain Senior Timnas Indonesia, Ernando Ari Banjir Pujian

BACA JUGA:Rute Penerbangan Kertajati - Singapura Akan Segera Dibuka Oleh Maskapai Scoot

BACA JUGA:Babak Baru Kasus Pencabulan Anak Tiri di Cirebon, Istri Sah Bakal Lapor Balik

Berikut ini adalah beberapa tips belanja di marketplace online agar kamu bisa belanja dengan aman dan nyaman.

1, Cari tahu reputasi toko

BACA JUGA:Adik Luqman Zulkaedin Murka Ditolak di Astana Gunung Sembung, Terdengar Kalimatnya Seperti Ini

BACA JUGA:Gagal Tembus Pintu Masuk Makam, Ini Langkah yang Bakal Diambil Keluarga Keraton Kasepuhan

BACA JUGA:Rute Penerbangan Kertajati - Singapura Akan Segera Dibuka Oleh Maskapai Scoot

Langkah pertama adalah mengecek reputasi toko di marketplace

Lihat status keaktifan toko, umur toko, banyaknya produk yang telah dibeli, serta rating atau ulasan pembeli pada toko tersebut. 

Rating dan ulasan pembeli sebelumnya juga sangat bermanfaat untuk melihat kualitas barang dari toko tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: