Badan Demam, Langkah Ini Bisa Jadi Upaya Pertama Atasi Demam Berdarah

Badan Demam, Langkah Ini Bisa Jadi Upaya Pertama Atasi Demam Berdarah

Demam Berdarah-Foto : klikdokter.com-radarcirebon.com

Selama menderita sakit DBD, beberapa orang mungkin ada yang ragu untuk mandi di sore hari maupun di pagi hari.

Tapi sebenarnya mandi di pagi hari maupun di sore hari sangat baik sekali manfaatnya bagi anda para penderita DBD.

Mandilah menggunakan air hangat di pagi hari ataupun di sore hari karena dapat memberikan manfaat antara lain menjaga kulit penderita DBD agar tetap segar.

3. Banyak Istirahat 

Menurut Kemenkes RI, selama anda menderita DBD alangkah baiknnya bagi anda untuk banyak beristirahat agar kondisi kesehatan anda semakin membaik.

Selain itu, anda juga perlu mengatur suasana kamar tidur anda agar tetap nyaman, misalnya dengan memastikan suhu kamarnya agar tidak terlalu panas ataupun dingin. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: