6 Cara Agar Baterai HP Tidak Boros saat sedang Perjalanan Wisata

6 Cara Agar Baterai HP Tidak Boros saat sedang Perjalanan Wisata

Cara agar baterai HP tidak boros. Ilustrasi foto:-Terje Sollie-Radarcirebon.com

6. Aktifkan Mode Power Saving

Cara terakhir yang dapat anda lakukan untuk menghemat baterai hp anda saat anda sedang backpackeran adalah dengan cara mengaktifkan mode power saving.

Mode ini tentunnya sangat berfungsi untuk mengurangi daya guna baterai dan waktu pemakaian handphone anda pun akan semakin lama.

Untuk mengaktifkan mode ini,  pertama anda harus masuk ke menu pengaturan, kemudian cari mode "power saving’’ atau "saving mode’’ , terakhir anda harus menekan tombol toggle ke on.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: