Pemkab Ciptakan Generasi Cinta Sehat
Sementara dipuncak Hari Kesehatan Nasional yang ke-51, Kabupaten Cirebon terapkan pola hidup sehat kepada seluruh masyarakat untuk menciptakan generasi cinta sehat yang siap membangun negeri. Dimana tujuan penerapan tersebut dalam upaya pemabangunan kesehatan yang dapat diwujudkan sejak dini. makmur hamdallah / cirebon
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: