Ceramah Bikin Geger, Oki Setiana Dewi Minta Maaf: Saya Menolak KDRT

Jumat 04-02-2022,09:17 WIB
Reporter : Yuda Sanjaya
Editor : Yuda Sanjaya

Radarcirebon.com, JAKARTA - Oki Setiana Dewi minta maaf atas ceramah yang dianggap menjadi pembenaran KDRT.

Permintaan maaf itu, disampaikan Oki Setiana Dewi sembari mengunggah video ceramah versi lengkap, Jumat (4/2/2022).

Selain meminta maaf, Oki Setiana Dewi menjelaskan bahwa ceramah itu sebenarnya sudah lama, sekitar 2 hingga 3 tahun lalu.

Namun, baru viral belakangan ini. Bahkan dikaitkan dengan pembenaran adanya KDRT atau kekerasan dalam rumah tangga.

Baca juga:

Secara tegas, Oki menyatakan menolak adanya kekerasan dalam rumah tangga.

Dia pun menyatakan, permohonan maaf atas kesalahan dalam menyampaikan ceramah tersebut.

Berikut klarifikasi dan permintaan maaf yang diunggah Oki Setiana Dewi.

Berita berlanjut di halaman berikutnya...

Baca juga:

Tags :
Kategori :

Terkait