BACA JUGA:Inilah Penyebab Obat Sirup Penurun Demam Bisa Berbahaya Jika Dikonsumsi oleh Anak-anak
Mulai dari kisah persahabatan Dinda hingga karakter Putra sebagai pria yang sangat cinta dengan sang kekasih.
Meski menjadi film horor pertama yang dibintanginya, menurutnya film ini sangat menarik dari segi cerita dan peran yang ia bawakan. Berbagai adegan yang berat pun ia dapatkan.
"Banyak adegan yang unbeleiveable selama proses syuting," terangnya.
BACA JUGA:Ramuan Herbal Alami untuk Mengatasi Demam dan Flu Anak, Catat Resepnya ya Bunda
Lanjut Refal, film ini sangat wajib ditonton karena ceritanya yang sangat kuat dengan karakter hantu perempuan bergaun merah juga cerita urban legend Asia.
Bahkan ia mengaku takjub dengan sentuhan musik dan audi saat menonton cuplikan film ini.
"Trailernya saja sudah bikin tegang, jadi jangan lupa tonton Perempuan Bergaun Merah tanggal 3 November mendatang," tukasnya. (apr)