Gempa Bumi Berkekuatan 5.4 Magnitudo Guncang Selatan Pacitan, Tidak Berpotensi Tsunami

Senin 09-01-2023,22:00 WIB
Reporter : Moh Junaedi
Editor : Moh Junaedi

"Kepada masyarakat dihimbau agar tetap tenang dan tidak terpengaruh oleh isu yang tidak dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya."

BACA JUGA:Apes! Maling Motor Babak Belur Usai Kepergok Warga Lurah Kecamatan Depok

"Agar menghindari dari bangunan yang retak atau rusak diakibatkan oleh gempa."

"Periksa dan pastikan bangunan tempat tinggal anda cukup tahan gempa, ataupun tidak ada kerusakan akibat getaran gempa yang membahayakan kestabilan bangunan sebelum anda kembali ke dalam rumah," pungkasnya. (jun)

Kategori :