Setelah mempertimbangkan harga pasar dan minat konsumen, ada beberapa tipe kijang innova 2010 ke atas yang seringkali dicari.
Tipe yang paling banyak dicari adalah kijang Innova varian V dan G yang memiliki dua tipe transmisi yaitu matic dan manual.
Untuk transmisi matic sendiri memliki 4 percepatan, sedangkan untuk manual dibekali dengan 5 percepatan.
Berikut adalah daftar harga untuk beberapa tipe kijang innova yang bisa Anda pertimbangkan sesuai dengan budget Anda.
BACA JUGA:Calvin Verdonk Tampil Apik, NEC Nijmegen Tahan Imbang Feyenoord 1-1
- Tipe M/T Facelift Tahun 2010: Rp120 jutaan
- Tipe G A/T Facelift Tahun 2010: Rp140 jutaan
- Tipe G M/T Facelift Tahun 2010: Rp150 jutaan
- Tipe V A/T Facelift Tahun 2010: Rp170 jutaan
BACA JUGA:Inilah 5 Manfaat Buah Mengkudu untuk Meningkatkan Kesehatan Tubuh
- Tipe V M/T Facelift Tahun 2010: Rp180 jutaan
Itulah rekomendasi tipe kijang innova dan tahun 2010 sebagai acuan harga pasaran untuk tipe yang sama namun tahun yang berbeda hingga tahun 2015.
Harga tersebut tentunya dapat berubah tergantung daerah seller dan juga kondisi mobil sebagai penentu nilai pasar.
Tips Membeli Mobil Bekas
BACA JUGA:Begini Modus Pelaku Pencabulan Santriwati di Kabupaten Bekasi, Ada Nada Ancaman
Untuk menghindari Anda membeli mobil dengan kondisi kurang baik, sebaiknya Anda memperhatikan tips-tips di bawah ini.