Kabar Gembira bagi Wanita, Di 5 Negara Ini Justru Anggap Wanita Gemuk Idaman Semua Pria

Kabar Gembira bagi Wanita, Di 5 Negara Ini Justru Anggap Wanita Gemuk Idaman Semua Pria

KALIAN semua terutama bagi para wanita tidak munafik jika ingin memiliki postur tubuh yang ideal alias bertubuh langsing. Sebab banyak sekali pria terutama di Indonesia yang justru lebih tertarik dengan wanita bertubuh ramping. Tapi ternyata hal tersebut tidak berarti bagi beberapa negara ini.

Yaps benar, negara-negara ini justru lebih memilih wanita dengan postur tubuh yang gemuk. Jadi wanita langsing disana lewat!

Penasaran dengan negara mana saja? Simak nih, dijamin gak bakal kena bully.

1. Negara Kuwait

Wanita gemuk di negara ini pun dainggap memiliki kehidupan yang nyaman dan mewah.

Oleh karena itu kebanyakan wanita di negara ini berlomba agar tubuhnya tetap gemuk dan berusaha menjaga status sosial sang suami di depan publik.

2. Negara Afghanistan

Afghanistan menganggap bahwa wanita gemuk telah memiliki kenyamanan dalam hidupnya.

Wanita gemuk akan lebih menarik perhatian pria di negara ini, karena pria-pria di negara ini lebih menyukai wanita bertubuh gemuk.

3. Negara Nauru

Di negara ini pun gemuk merupakan sebuah lambang kesuburan dan keindahan. Wanita gemuk dipercaya memiliki kekuatan yang lebih untuk melahirkan.

Maka wanita di Nauru diharuskan untuk memiliki tubuh yang gemuk, bukan hanya untuk terlihat cantik tapi juga untuk mendapatkan energi lebih ketika melahirkan.

4. Negara Afrika Selatan

Negara ini terkenal dengan tingkat penderita AIDS paling tinggi. Maka tak heran jika orang-orang di sana menganggap bahwa wanita yang terkena AIDS memiliki tubuh yang kurus.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: