Sedang Menunggu Bus, Sepasang Suami Istri di Kondangsari Jadi Korban Pencurian, Terkena Sabetan Golok
Salah satu teman pelaku yang menunggu di atas motor memudahkan pelaku untuk kabur membawa tas.
Kedua korban yang mengalami luka sabetan golok, dibawa ke Rumah Sakit Daerah Gunung Jati yang sebelumnya mendapat perawatan di Puskesmas Beber.
Akibat kejadian tersebut, korban mengalami kerugian sejumlah uang dan surat-surat berharga.
Kapolsek Beber, Iptu Agus Hermawan SH melalui Kasat Reskrim Polsek Beber Rasdi mengatakan, ciri-ciri kedua pelaku sudah diketahui.
\"Kedua pelaku sedang kita buru,\" ujar Rasdi. (brd)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: