Doa Saat Istri Mendadak Minta Cerai, Pernah Dibacakan Rasulullah
Doa membuka pintu rezeki. Foto:-Pixabay-Pixabay
Menangislah si istri mendengar jawaban suaminya dan tetap bersikukuh minta diceraikan kepada Rasulullah saw.
“Bohong, ceraikan aku darinya. Ia adalah makhluk Allah yang paling membenciku,” tegas si istri tidak mau kalah dengan suami.
Melihat pertikaian sengit suami istri ini Rasulullah saw justru tersenyum.
Sejurus kemudian Rasulullah saw memegang masing-masing kepala suami istri itu, mendekatkannya dan mendoakan mereka berdua: اَللَّهُمَّ أَدْنِ كُلَّ وَاحِدٍ مِنْهُمَا مِنْ صَاحِبِهِ
Artinya, “Ya Allah, dekatkanlah masing-masing orang ini dengan pasangannya.”
BACA JUGA:Usut Lagi Tragedi KM 50 Menggema di Tengah Kasus Ferdy Sambo, Hidayat Nur Wahid: Makin Terkuak
BACA JUGA:Mengejutkan! Pengakuan Ferdy Sambo Terbaru, Ungkap Kejadian di Magelang, Jilat Ludah Sendiri
Setelah lewat beberapa waktu, Rasulullah saw datang lagi ke pasar itu dan bertemu lagi dengan perempuan yang minta diceraikan dari suaminya tempo hari.
Perempuan itu segera mendekat dan seraya berkata:
“Demi Allah Zat yang mengutusmu dengan membawa kebenaran, tidak ada manusia yang diciptakan, selain dirimu sebagai utusan Allah, yang paling aku cintai daripada suamiku.” (dra/fajar)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: