Rapat Pansus Gagal Bayar Kuningan Selalu Tertutup, Ini Alasannya

Rapat Pansus Gagal Bayar Kuningan Selalu Tertutup, Ini Alasannya

Ketua Pansus Gagal Bayar H Yudi Budiyana menjelaskan terkait rapat pansus yang selalu digelar tertutup.-Tangkapan Layar Video-Ist

KUNINGAN, RADARCIREBON.COM - Panitia Khusus (Pansus) Gagal Bayar yang dibentuk dari usulan DPRD Kabupaten KUNINGAN, sudah berjalan.

Namun, Pansus Gagal Bayar yang diketuai oleh H Yudi Budiyana SH ini, selalu menggelar rapat tertutup.

Pansus Gagal Bayar sudah melakukan pemanggilan terhadap beberapa SKPD di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kuningan.

Pemanggilan terhadap SKPD, dilakukan secara maraton selama dua hari. Senin dan Selasa 21-22 Februari 2023.

BACA JUGA:Terkait Gagal Bayar Pemkab Kuningan, Pemerhati: Pansus Akan Buang-Buang Waktu Saja

BACA JUGA:Terkait Gagal Bayar, Pokir DPRD Kuningan Minta Ditinjau, Ormas Siluman: Biar Sama Adil

BACA JUGA:5 Nama Unik Jajanan Khas Kuningan yang Sudah Melegenda, Wajib Anda Coba saat Wisata Kuliner

Namun, hasil dari pemanggilan itu, belum diungkapkan secara gamblang kepada publik oleh tim Pansus Gagal Bayar tersebut.

Menurut Yudi Budiyana, rapat yang dilakukan antara tim pansus dengan SKPD yang diundang, berjalan dinamis.

Yudi hanya memberikan sedikit informasi terkait poin-poin yang berhasil dibahas antara timnya dengan SKPD.

"Baru pajak dan retribusi, besok akan dilanjutkan," ucap Yudi, Selasa 21 Februari 2023.

BACA JUGA:Siluman Kuningan Soroti Pembentukan Pansus Gagal Bayar

BACA JUGA:Kasus Bank Emok Belum Kelar, Desa Karangbaru Kuningan Diterpa Gagal Bayar Honor Hansip

BACA JUGA:Mudik Gratis 2023 Kemenhub, Cara daftar dan Persyaratannya, Tersedia 40 Ribu Tiket Lebih, Motor Juga Diangkut

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: