Jalan Cangkring Segera Diperbaiki, Bupati Cirebon Telepon Kadis PUTR: ‘Kasihan Masyarakat Ini Jalur Sibuk’
Bupati Cirebon H Imron saat kunjungan ke Jalan Cangkring Kecamatan Plered, Kabupaten Cirebon, Senin 13 Maret 2023. Foto:-Andri Wiguna-Radar Cirebon
"Ini rusaknya panjang pak, dari mulai jembatan setelah rel kereta sampai ke jembatan lagi, yang sedikit bagus cuma yang depan Kecamatan sama Polsek saja," ujar Sunanto, salah seorang warga yang bertemu dengan Bupati Cirebon di Jl Cangkring.
Iapun berterimakasih atas kunjungan Bupati Cirebon tersebut karena sekarang ada jaminan jalan tersebut diperbaiki secara permanen.
"Terimakasih pa Bupati karena sekarang ada kepastian jalan ini diperbaiki," pungkasnya.
BACA JUGA:Cerita Masa Kecil Anies Baswedan di Kuningan, Tinggal di Jalan Apidik, Main di Sungai Citamba
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: