Tidak Hanya Juara Kabupaten Cirebon, PKK Wanayasa Siap Bertarung Hingga Provinsi
Pebnggerak PKK Desa Wanayasa siap mengikuti lomba tingkat Kabupaten Cirebon. Foto bersama penggerak PKK Tingkat Kabupaten yang memimpin tim monev.-Asep Brd-Radar Cirebon
"Jadi yang pintar itu tidak hanya kader saja, warga pun jadi tergerak," kata Atikah.
Dengan kehadiran tim monitoring evaluasi, Atikah optimis Desa Wanayasa bisa menjadi juara di tingkat Kabupaten Cirebon.
BACA JUGA:5 Jalan Rusak di Kabupaten Cirebon yang Sempat Jadi Sorotan
"Harus optimis dulu, tapi saya yakin bisa juara," harapnya.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: