Bandara Kertajati Full Beroperasi Oktober, Ini Daftar Transportasi 15 Kota di Jawa Barat, Tarif Rp 40 Ribuan

Bandara Kertajati Full Beroperasi Oktober, Ini Daftar Transportasi 15 Kota di Jawa Barat, Tarif Rp 40 Ribuan

Transportasi dari dan menuju Bandara Kertajati Majalengka dari 15 kota di Jawa Barat.-Istimewa/Diolah-radarcirebon.com

MAJALENGKA, RADARCIREBON.COMBandara Kertajati akan beroperasi penuh pada 28 Oktober 2023 mendatang, seperti yang disampaikan Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi.

Sebanyak 7 rute penerbangan domestik dan 2 internasional akan diperasikan di Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati Majalengka.

Rute domestik tersebut adalah pemindahan dari Bandara Husein Sastranegara Bandung (BDO) dan akan dilayani oleh 3 maskapai yakni, Citilink, AirAsia Indonesia dan Super Air Jet.

Untuk rute internasional akan diayani 3 maskapai yakni AirAsia Malaysia dan Malaysia Airlines untuk rute Kertajati – Kuala Lumpur.

BACA JUGA:Pesawatnya Mendarat di Bandara Kertajati, PM Kanada Justin Trudeau Ternyata Keturunan Indonesia

Kemudian Kertajati – Jeddah yang dilayani oleh maskapai Garuda Indonesia khusus untuk penerbangan umrah 1 kali seminggu.

Karena itu, untuk menunjang perjalanan dari dan menuju BIJB Kertajati dari 15 daerah di Jawa Barat, telah disediakan sarana transportasi umum maupun shuttle dan bus.

Sejumlah perusahaan transportasi ternama akan melayani rute perjalanan tersebut dari kota-kota sekitar seperti Bandung, Cimahi, Jatinangor, Sumedang, Subang, Purwakarta, Karawang, Cirebon, Indramayu, Kuningan, Majalengka, Ciamis, Banjar, Tasikmalaya, dan Pangandaran.

BACA JUGA:TAMPIL SPORTY! Deretan Sepatu Lari yang Cocok untuk Penggunaan Sehari-hari, Nyaman Dipakai

Dengan ketersediaan angkutan tersebut, diharapkan dapat memudahkan perjalanan masyarakat. Apalagi sudah ditunjang dengan Jalan Tol Cisumdawu.

Perjalanan dari Bandung ke BIJB Kertajati menggunakan Tol Cisumdawu diestimasikan hanya 50 sampai dengan 60 menit saja.

Berikut adalah daftar transportasi ke 15 Kota di Jawa Barat dari Bandara Kertajati Majalengka:

1. Arnes Travel

  • Jatinangor – Bandara Kertajati Rp 70.000
  • Sumedang – Bandara Kertajati Rp 50.000

BACA JUGA:MUDAH DAN CEPAT, Pengajuan KUR BRI Sudah Bisa Lewat Online, Simak Langkah Berikut, Bisa dari Rumah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: