7 Tanaman Hias yang Membawa Keberuntungan Menurut Feng Shui, Rezeki Mengalir ke Pemilik Rumah

7 Tanaman Hias yang Membawa Keberuntungan Menurut Feng Shui, Rezeki Mengalir ke Pemilik Rumah

7 daftar tanaman hias yang membawa keberuntungan.-Istimewa-radarcirebon.com

BACA JUGA:Kebakaran Gardu Listrik di Lawanggada, Api Sempat Membumbung Tinggi dan Terjadi Pemadaman

Peace lily merupakan jenis tanaman yang dapat menyaring polutan di udara, sehingga menjadikan udara di rumah lebih bersih.

Menurut Feng Shui, keberadaan peace lily juga dapat membawa keberuntungan bagi pemilik rumah dan senantiasa memberikan aura positif.

5. Anggrek

Jenis tanaman ini dapat mempercantik pekarangan rumah. Tidak hanya itu, anggrek dikenal sebagai bunga yang melambangkan keberuntungan dan kemakmuran.

Berdasarkan Feng Shui, bila Anda ingin mendapatkan keberuntungan, tempatkan anggrek di arah utara dari bagian rumah.

BACA JUGA:Kolaborasi Jadi Modal Utama Kang Soleh untuk Membangun Ketika Terpilih Menjadi Kuwu Desa Cirebon Girang Talun

6. Pachira Money Tree

Pachira money tree atau pohon uang. Sebutannya memang sesuai namanya, karena diyakini bisa menarik rezeki bagi pemilik rumah.

Nah untuk yang percaya dan ingin mendapatkan keberuntungan, berarti tanaman ini harus masuk dalam daftar yang Anda miliki.

7. Lidah Mertua

Biasanya tanaman ini dipakai untuk mempercantik area pagar rumah. Sebab, daunnya tumbuh vertikal dengan kombinasi warna hijau dan kuning.

Selain berfungsi sebagai penghias pekarangan, rupanya tanaman lidah mertua juga termasuk yang mampu menyerap polutan dan alergen di udara.

BACA JUGA:Pindah Tempat, Projo Resmi Deklarasi Prabowo Subianto Capres 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: