Selain Hiasan, 9 Ikan Pembawa Hoki di Aquarium Menurut Feng Shui Ini DIpercaya Mendatangkan Kekayaan

Selain Hiasan, 9 Ikan Pembawa Hoki di Aquarium Menurut Feng Shui Ini DIpercaya Mendatangkan Kekayaan

Deretan ikan pembawa hoki di aquarium menurut feng shui-Stacey Koenitz R/Pixabay-radarcirebon.com

Selain ikan arwana, ikan pembawa hoki atau keberuntungan dalam rumah jika ditempatkan pada sebuah kolam ikan atau aquarium adalah ikan tegalan hitam.

Jenis ikan tegalan hitam ini merupakan salah satu ikan hias yang disarankan untuk dipelihara menurut feng shui.

BACA JUGA:Hindari! 5 Warna Cat Rumah Pembawa Sial yang Bisa Bikin Hidup Malang dan Seret Rezeki

3. Ikan Mas

Tak hanya itu, ikan mas juga termasuk salah satu ikan hias yang berdasarkan feng shui dianggap sebagai pembawa keberuntungan, kebahagiaan dan kesejahteraan.

4. Ikan Tanduk Bunga

Untuk memberi keberuntungan, kebahagiaan, dan kesejahteraan pada penghuni rumah, ikan tanduk bunga menjadi salah satu ikan hias yang dapat dipelihara di aquarium yang ada di rumah kalian.

5. Ikan Guppy

Ikan guppy juga merupakan salah satu ikan hoki di aquarium menurut feng shui. Ikan hias ini menjadi salah satu ikan yang populer dipelihara untuk kebutuhan aquarium. 

Ikan hias ini diyakini dapat memberikan ketenangan dan kedamaian dalam rumah.

BACA JUGA:5 Warna Cat Ruang Tamu yang Cocok untuk Ruangan Sempit Minimalis, Supaya Timbul Kesan Luas

6. Ikan Kupu-kupu Koi

Ikan yang dikenal sebagai ikan yang kuat melawan arus ini juga termasuk salah satu ikan hias yang sangat direkomendasikan untuk dipelihara di aquarium dalam rumah.

7. Ikan Platy

Ikan platy ini menjadi salah satu ikan hias yang cocok untuk dipelihara. Selain dikenal karena perawatannya yang mudah, ikan palty ini juga termasuk salah satu ikan hias yang disarankan oleh fengshui.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: